Minggu, 21 Agustus 2016

ANAK-ANAK DISABILITAS JUGA MEMBUTUHKAN LIBURAN

ANAK-ANAK DISABILITAS JUGA MEMBUTUHKAN REFLESHING
SLB-AB BUKESRA BANDA ACEH



20 Agustus 2016 - Jatuh nya Pada hari Sabtu atau bisa juga kita sebuah di hari Weekend Bersama,Sudah lama Anak-anak dari SLB-AB BUKESRA Banda Aceh tidak Jalan-jalan atau Refreshing Bersama. Seperti sebuah HP, yang  harus di  charge. Anak-anak  juga  butuh charge dalam bentuk liburan.  Liburan dipercaya mengurangi tingkat  stress anak dan kebosanan anak pada pelajaran di sekolah.

Tempat Pertama yang Kami Kujungi adalah Blang Padang yang Mana kami Berada Pas Di Bawa Pesawat yang bersejarah,Tentu saya sendiri kurang tau dengan cerita Pesawat yang ada di Blang padang ini.


Kecerian Di Wajah Mareka Sangat lah nampak,Mareka Bahkan terlihat sangat bahagia bisa Berada di Alam yang Indah dan Penuh dengan Keramaian ini .Tak Terlihat Dari wajah Anak-anak Mulia Ini nampak Lelah.
Selama Berada Di Blang padang Pas Di Pesawat tersebut anak-anak dari SLB-AB BUKESRA banyak yang mengajukan pertanyaan yang mungkin susah untuk di jawab ,dan terakhirnya hanya bisa bercerita singkat aja tentang pesawat tersebut. 


Tempat Kedua Yang Kami Kunjungi adalah PLTD Kapal Apung yang Berada Di Punge Blang Cut , Salah satunya adalah Monumen PLTD (Pembangkit Listrik Tenaga Diesel) Apung di Desa Punge, Blancut, Banda Aceh. Sesuai namanya, kapal ini merupakan sumber tenaga listrik bagi wilayah Ulee Lheue – tempat kapal ini ditambatkan sebelum terjadinya tsunami.




Matahari yang TerikPun tak membuat anak-anak ini semua lelah dengan berlari kesa ke sini . Setelah dari Situ kami pun langsung pulang ke sekolah kami denga hasil yang sangat memuaskan .Anak-anak ini bahagia dan rasanya tak mau pulang.


















Tidak ada komentar:

Posting Komentar